Nama
13.04 FILADELFIA - MEDAN
Nama Mupel
SUMUT - ACEH
Nama Jemaat
GPIB Jemaat "FILADELFIA" di Medan
Alamat
Majelis Jemaat GPIB “FILADELFIA”
Jalan Gunung Krakatau No. 14 A
MEDAN 20238
Jalan Gunung Krakatau No. 14 A
MEDAN 20238
Tanggal Pelembagaan
Dilembagakan tanggal 22 Juni 2003.
*
Jemaat GPIB Filadelfia Medan berada di kawasan kota Medan dengan alamat Jl. Krakatau No. 14a. Jemaat GPIB Filadelfia Medan memiliki keragaman budaya yang beragam dimana sekalipun berada dalam wilayah Sumatera Utara, tetapi yang menjadi keunikan dari GPIB yaitu jemaat terdiri dari berbagai suku baik itu Batak, Manado, Ambon, Toraja, Timor, Jawa, Tionghoa dan berbagai suku lainnya. Keberagaman jemaat GPIB “Filadelfia” Medan tidak saja dengan adanya berbagai suku tetapi terdiri dari berbagai latar belakang pendidikan, pekerjaan, keluarga, bidang usaha, karakter dan kepribadian yang berbeda-beda. Hal tersebutlah yang mewarnai kehidupan jemaat GPIB “Filadelfia” Medan. Pekerjaan jemaat pada umumnya adalah pegawai negeri, pensiunan, wira swasta, pegawai swasta. Tempat tinggal jemaat dimulai pelembagaan yaitu dimulai dari Perumnas Mandala sampai Kompleks Barak Kuda. Hingga saat ini wilayah tempat tinggal jemaat semakin luas.
**
Gereja Protestan di Indoñesia bagian Barat (GPIB) Jenaat "FILADELFIA" di Medan.
Ketua Majelis Jemaat
2003 - 2006 Pdt. Ny. MEILIN SURYANI - TETELEPTA - TAPAHING, S.Th
2006 Pdt. ANTHONIUS TIMOTIUS SALAWANE, S.Th
2015 - Pdt. EDDIE MEIYER, M.Th
(Agustus 2018 mutasi ke GPIB Jemaat “SEJAHTERA” Bandung, sebagai KMJ).
Peta Lokasi :
Street View :
Street View :
0 Komentar